Kamis, 17 Maret 2011

Apakah Sebenarnya RT atau ReTweeting itu ?

Pernahkan Anda melihat sebuah tweet dengan awalan misal “RT@tasikisme: tips dan trik blackberry bisa di lihat di www.tipsblackberry.info” Lalu apakah sebenarnya RT atau ReTweeting?
RT atau ReTweeting dalam arti singkat adalah mengambil/mengcopy Tweet seseorang di Twitter  dan menTweet ulang atau menyebarkannya ke follower kita. Format RT atau ReTweeting pada umumnya seperti di bawah ini.
  • RT@tweple-asli: isi tweet asli
  • ReTweeting@tweple-asli: isi tweet asli
  • ReTweeting@tweple-asli: isi tweet asli
Keuntungan dari RT atau ReTweeting tentu saja akan membuat kita semakin terkenal dan bisa mendatangkan follower, karena orang yang membaca sebuah RT,  kadang selalu penasaran untuk melihat Profile dari pembuat Tweet yang pertama tersebut.
Selain itu, jika kita melakukan RT atau ReTweeting, kita bisa mengarahkan follower kita kepada orang yang pertama kali menyebarkan berita atau tweet tersebut. Sehingga jika dia (follower) kurang ngerti atau ingin penjelasan lebih lanjut tentang isi tweet tersebut, dia bisa langsung menanyakan kepada si pembuat tweet asli (yang pertama), dalam hal ini kita hanya sebagai perantara saja.

0 komentar:

:a: :b: :c: :d: :e: :f: :g: :h: :i: :j: :k: :l: :m: :n:

Posting Komentar

Terima kasih Anda telah membari komentar.