Jumat, 11 Maret 2011

Mengganti Layout Facebook Dengan Foto Sendiri







Mengganti layout dengan foto sendiri merupakan hal yang sangat menarik, walaupun hanya terlihat di komputer sendiri namun membuat kita lebih berwarna saat bermain facebook. 




Kita langsung membahas mengenai langkah-langkah mengganti layout dengan foto sendiri di facebook.

#1 Download add-ons 
Stylish untuk mozilla kamu di sini Download Stylish disitu akan ada icon berwarna hijau yang bertulisan Add to firefox. Nah, klik icon tersebut agar langsung menginstall ke dalam mozilla yang kamu gunakan. Sampai situ tahap masih belum selesai ada beberapa tahap lagi.

#2 Install stylish 
Setelah berhasil download maka silakan install program tersebut dan jika berhasil maka firefox akan meminta untuk merestart mozillanya (ini bukan merestart komputer) karena ini hanya merestart mozilla saja tidak untuk aplikasi di luar itu. Jika berhasil maka di pojok kanan bawah tampilan firefox kamu akan ada kotak kecil bersimbol huruf S.

#3 Pilih Style layout yang kamu suka
Silakan kamu pilih layout sesuai dengan selera kamu sendiri biarkan backgroundnya apa saja karena nantinya akan di ganti dengan layout foto sendiri dan silakan pilih disini lalu klik install to stylish di sebelah kanan. Nah kita lanjut ke langkah selanjutnya.

#4 Restar facebook (fb)
Maka setelah direstart facebook kamu akan berubah tampilannya sesuai dengan gaya yang kamu pilih akan tetapi sampai di situ kita belum mengganti layout dengan foto sendiri ikitu langkah selanjutnya untuk mengganti layoutnya.

#5 Ganti foto layout
Sekarang upload foto kamu ke freehosting saja, atau jika belum mengerti silakan upload file kamu di form di bawah artikel ini yang nantinya aku akan mengurumkan URL foto kamu ke email kamu.

#6 Ganti URL layout fb
Ganti URL layout fb kamu dengan cara klik lambang S yang di pojok tadi dan pada layout yang kamu pilih (ditandai dengan check list) Klik kanan dan edit lalu cari url background yang sebelumnya diganti dengan url foto kamu.


Kemungkinan setiap layout yang kamu gunakan berbeda-beda, jadi jangan malas untuk mencari alamat urlnya karena memang gampang ko. Ini tampilah fb aku sendiri:




Jangan kamu anggap sulit hal yang belum kamu coba karena bisa saja sulit di lihat tapi mudah di coba dan jangan menyerah untuk mencoba hal yang baru tentunya yang positif agar hidup bisa lebih berwarna.

0 komentar:

:a: :b: :c: :d: :e: :f: :g: :h: :i: :j: :k: :l: :m: :n:

Posting Komentar

Terima kasih Anda telah membari komentar.